3 Cara Screenshot Vivo Y51: Panjang, Tombol & Swipe

Cara SS HP Vivo Y51

Cara Screenshot Vivo Y51 – Sebagai salah satu ponsel Vivo di kelas harga 3 jutaan sudah jelas Vivo akan dibekali dengan perfoma yang apik di semua lini. Bahkan salah satu sektor yakni kamera terlihat cukup superior.

Bagaimana tidak pada bagian kamera kamu bakalan menjumpai kamera kamera yang mempesona dengan 3 buah dibagian belakang. Perfoma kameranya bukan hanya pada bagian depan naum juga belakang dengan lensa tunggalnya.

Selanjutnya Vivo Y51 juga bakalan terlihat sangat menarik dengan Snapdragon 665 yang membuatnya cukup bertenaga. Perfomannya ini di klaim mampu digunakan untuk berbagai kebutuhan termasuk game berat sekalipun.

Terlepas dari itu semua tahukah kamu kalau Vivo Y51 memiliki fitur screenshot yang terbilang cukup lengkap. Baik Screenshot biasa sampai dengan screenshot panjang juga bisa di lakukan Vivo. Kamu bisa menggunakan fitur bawaan atau mengaktifkan dahulu fitur screenshot spesial.

Screenshot menjadi salah satu fitur pada ponsel android yang memang tidak boleh di lupakan dan kamu harus hafal caranya. Pasalnya suatu saat sudah pasti kamu akan menggunakan fitur screenshot entah untuk kebutuhan apapun. Maka dari itu kamu pengguna ponsel Vivo harus hafal di luar kepala bagaiaman cara melakukan tangkapan layar ponsel Vivo.

Cara – Cara Screenshot Vivo Y51

1. Screenshot Dengan Tombol

Cara Screenshot Dengan Tombol Vivo Y51Cara yang paling mudah untuk bisa melakukan screenshot Vivo Y51 adalah dengan menggunakan kombinasi tombol. Dimana dengan menekan tombol power dan volume bawah secara bersamaan akan membuat ponsel secara otomatis melakukan tangkapan layar.

Screenshot Vivo Y51 dengan menggunakan tombol kombinasi ini memang terbilang sangat klasik dan bisa di katakan menjadi cara yang bisa di lakukan di semua android. Pastikan nih kamu menekan tombol secara bersamaan beberapa detik sampai dengan ada bunyi beep.

Jika kamu merasa cara ini terlihat ketinggalan jaman makan silahkan menggunakan beberapa cara lainnya yang kamu anggap kekinian. Namun cara dengan kombinasi tombol bisa menjadi solusi yang menarik saat kamu ingin SS dengan cepat.

2. Screenshot Panjang Vivo Y51

Cara Screenshot Panjang Vivo Y51Selanjutnya ada screenshot panjang, dimana trend menggunakan screenshot panjang pada ponsel android sedang lazim digunakan. Kamu juga bisa menggunakan screenshot panjang pada ponsel Vivo Y51 dengan mudah tanpa aplikasi tambahan.

Screenshot panjang ini bisa digunakan jika kamu terlebih dahulu mengaktifkan menu Scapture yang sudah ada di menu Pengaturan. Setelah fitur ss panjang barulah kamu bisa melakukan tangkapan layar panjang, untuk mengaktifkannya silahkan ikuti beberapa langkah berikut ini.

  1. Silahkan buka Quick Panel dengan Swipe Down statusbar ke bawah.
  2. Kemudian pilih menu S-Capture.
  3. Selanjutnya akan muncul beberapa pilihan screenshot yang terdiri dari Screen Recording, Long Screenshot, Rectangular Screenshot, dan Funny Screenshot.
  4. Nah untuk mengambil screenshit panjang, silahkan pilih Long Screenshot.
  5. Kemudian akan muncul menu untuk mengambil screenshot panjang.
  6. Silahkan ambil screenshot panjang yang diinginkan.
  7. Selesai, hasil jepretan akan otomatis tersimpan di menu Gallery.

Setelah kamu mengaktifkan fitur diatas maka dengan otomatis kamu bisa seterusnya melakukan cara yang sama untuk melakukan tangkapan layar. Hasil tangkapan layar nantinya akan otomatis tersimpan di menu Galley pada ponsel yang kamu miliki.

Namun jika kamu merasa cara diatas ribet maka VIVOFONE.COM anjurkan kamu untuk menggunakan aplikasi tambahan. Ada banyak sekali aplikasi tambahan untuk melakukan screenshot di ponsel android salah satunya aplikasi screen touch.

3. Screenshot Tiga Jari

Screenshot Tiga Jari Vivo Y51Cara yang di anggap paling mudah untuk saat ini adalah dengan screenshot tiga jari pada ponsel Vivo. Namun terlebih dahulu kamu haruslah mengaktifkan menu di pangaturan Gesture pada ponsel Vivo kamu.

Setelah menu gesture aktif maka dengab otomatis kamu bisa melakukan tangkapan layar dengan menggunakan opsi tiga jari tersebut. Setelah menu aktif kamu bisa melakukan tangkapan layar dengan tiga jari yang di tarik dari bagian atas layar sampai kebawah.

Hasil dari tangkapan layar ini juga akan dengan otomatis tersimpan di aplikasi photo tepatnya di folder screenshot. Jangan lupa juga setelah melakukan tangkapan layar ini fitur akan terus aktif dan bisa seterusnya kamu gunakan tanpa harus mengaktifkan menu lagi. Simak juga informasi menarik selanjutnya seperti Harga Vivo Y72 yang merupakan salah satu ponsel menarik di kelas harga mid range terbaru.

 

Leave a Comment